Sebagai bagian dari awal Fortnite Chapter 3, Epic Games telah mengumumkan bahwa pengembangan Fortnite telah bergeser ke Unreal Engine 5, versi terbaru dari teknologi grafis perusahaan. Tahun lalu, setelah demo teknologi Unreal Engine 5 yang begitu memukau, pendiri dan CEO Epic Games Tim Sweeney mengatakan Fortnite akan beralih ke Unreal Engine 5 pa
Banyak item baru yang hadir di Fortnite Shop, dalam update kali ini akan menghadirkan beberapa skin yang sudah sempat dirilis sebelumnya yang mungkin masih menjadi incaran oleh penggemarnya. Mulai dari item yang rilis di awal season 1 hingga yang baru seperti kolaborasi terbaru, inventaris Item Shop yang pada kali ini merupakan campuran simbol dari
LeBron James dari Los Angeles Lakers akan secara resmi bergabung dengan Fortnite sebagai atlet yang dapat dimainkan pada 14 Juli dengan dua pakaian terpisah, salah satunya terinspirasi oleh jersey Tune Squad-nya dari Space Jam: A New Legacy.
Karakter Aloy merupakan bintang dari game yang dirilis oleh Sony Horizon Zero Dawn tahun 2017. Karakter Aloy kini hadir di game Fortnite tepatnya hari ini (15 April 2021) dan tersedia di item shop dalam game. Karakter ini dikemas berupa bundle yang di dalamnya termasuk juga kosmetik seperti Glinthawk glider. Bundle ini bisa player dapatkan secara g
Game Fortnite versi mobile baru saja dihapus dari aplikasi Google Play Store dan App Store milik Apple. Padahal game battle royale ini merupakan salah satu yang paling populer saat ini di banyak negara. Lantas apa yang jadi alasan kedua perusahaan raksasa itu menghapus game Fortnite dari aplikasinya.